Monday, December 19, 2016

Biografi Fidel Castro ( Part 3 )

  No comments


Biografi Fidel Castro ( Part 3 )
 


Biografi Fidel Castro
Sumber: http://i.dailymail.co.uk/i/pix/2015/01/09/2488E20900000578-2903312-image-a-9_1420804692010.jpg


Baca Dulu Biografi Fidel Castro Part 1 !!

Baca Juga Biografi Fidel Castro Part 2 !!

Pada tahun 1962, Amerika Serikat memberlakukan embargo ekonmi penuh pada Kuba. Sehingga Fidel Castro memnjalin hubugan erat dengan Uni Soviet dan bergantung pada bantuan mereka. Pada bulan Oktober 1962, Amaerika Serikat menemukan rudal nuklir Uni Soviet yang ditempatkan di Kuba dan diarahkan ke Amerika, hanya 90 mil dari Florida, menimbulkan kekhawatiran akan terjadinya Perang Dunia III. Ancaman itu akhirnya dapat diselesaikan lewat perundingan alot antara Presiden Amerika John F Kennedy dan pemimpin Uni Soviet Nikita Khrushchev. Akhirnya Uni Soviet setuju untuk menark senjata nuklirnya dengan syarat Amerika Serikat harus menarik rudal bersenjata nuklir yang ditempatkan di Turki dan tidak lagi berusaha untuk menggulingkan Fidel Castro.

Biografi Fidel Castro
Sumber: http://enternews.vn/wp-content/uploads/2016/11/fidel.jpg


Setelah peristiwa itu Fidel Castro menjadi terkenal dari sebelumnya. Fidel Castro memanfaatkan kejadian itu untuk mempromosikan agendanya. Pada tanggal 1 Mei, Fidel Castro menghentikan cara pemilihan secara demokratis di Kuba dan mencela imperialisme di Kuba. Pada akhir tahun, dia menyatakan dirinya adalah seorang Marxis-Leninis dan juga menyatakan bahwa Pemerintah kuba juga mengadopsi kebijakan ekonomi dan poltik komunis.  Marxis adalah Ideologi yang agak sedikit bebas dibandingkan dengan Komunis. Leninis diadopsi dari Presiden Rusia Vladimir Lenin yang menjadikan Rusia sebagai negarra sosialis pertama dan menjadi bibit dari teori Komunis yang ada saat ini.

Pada saat pemerintahan Fidel Castro, Kuba menjadi Negara komunis pertama dibelahan bumi barat. Untuk lebih leluasa dalam memimpin kuba, Fidel Castro membuat Pemerintahan satu partai untur mengontrol semua aspek pemerintahan.  keadaan ekonomi Kuba menjadi lebih baik dan meningkat. Pada tahun 1966, Fidel Castro mendirikan Organisasi Solidaritas Rakyay Asia-Afrika-Amerika Latin untuk mempromosikan revollusi di 3 benua. Kemudian di tahun berikutnya Fidel Castro membentuk Organisasi Sollidaritas Amerika Latin tujuannya tidak lain adalah untuk mendorong Negara Amerika latin untuk melakukan revolusi. Fidel Castro juga selalu mengrimkan bantuan militer dan keuangan untuk berbagai gerakan gerilya kiri di Amerika Latin dan Afrika, sekitar tahun 1960an hingga 1980an. 



Tanah air atau mati! – Fidel Castro

 

Pada tahun 1970an, Fidel Castro mempromosikan dirinya untuk menjadi juru bicara terkemuka untuk Negara-negara di dunia. Juda dengan memberikan dukungan militer kepada pasukan pro-Soviet di Angola., Ethiopia dan Yaman.

Selanjutnya BACA DISINI




Sumber :

No comments :

Post a Comment